Kamis, 15 Oktober 2015

Suriah, Perjuangan Bumi Syam

Lagi lagi. Teriakan-teriakan dan tangisan anak-anak menyelimuti salah satu bumi syam, syria (suriah). Gencatan senjata api, menghiasi hari-hari. Bangunan-bangunan hancur, tank-tank menjadi kendaraan harian, para mujahid bertempur, untuk menjaga bumi Allah. Apa yang sebenarnya terjadi di balik pergolakan ini?



Mujahidin Suriah - http://cdn.ar.com/images/stories/2013/03/mujahidin-suriah.jpg

Apa yang sedang terjadi di Suriah ini, sebenarnya sudah terjadi beberapa tahun silam. Lebih dari 11 ribu jiwa tewas dan ribuan bangunan hancur.

Semenjak masa pemerintahan ayah dari presiden Basyar Al Asad, yaitu Hafiz al Asad, ada banyak kasus yang terjadi. Ya, memang panjang jika mengulas apa yang telah dilakukan rezim Al Asad ini. Juga, sulit di tangkap oleh akal terhadap yang mereka lakukan kepada rakyatnya.

Namun, inilah kenyataannya.

Sekarang ini, Basyar Al Asad merupakan pemimpin salah satu partai di Suriah. Ia, beranggap bahwa dirinya beridiologi sosialis. Tapi, secara pribadi ia adalah Syiah Nushiariyah, yang merupakan salah satu sekte/aliran Syiah yang bisa dibilang cukup keras. Oleh karena itu, Russia dan Iran turut campur membantu pemerintahan Basyar Al Asad untuk memerangi umat islam di Suriah. Di sisi lain, russia memiliki paham komunis dan Iran sendiri merupakan negara dengan ajaran syiah. Tujuannya sudah jelas, untuk mensyiahkan Arab.

Keberadaan Syiah jelas menimbulkan kerugian, diantara kaum muslimin.


Hingga saat ini, suriah bukan hanya diserang oleh sekte syi'ah. Seperti yang diliput dari berbagai media, ada beberapa sekte lain yang turut campur menggempur suriha. Russia, salah satunya. Dengan berita, ingin menghancurkan ISIS. Namun, di sisi lain, yang mereka gempur adalah penduduk-penduduk sipil bahkan dari anak-anak. Rusia menyerang ISIS? itu omong kosong belaka. Karena suriah adalah salah satu sasaran ISIS untuk di kuasai.

Dalam rangka memperingati BlogActionDay 2015, dengan adanya postingan ini saya turut berpartisipasi dalam kegiatan ini. Menyusung tema #RaiseYourVoice. Masihkah kita bungkam? Angkat Suara Kamu. Saat ini, saudara-saudara kita sedang berjuang melawan musuh-musuh Allah. Masih kah kita disini disibukkan dengan hal-hal yang tidak penting?  Setidaknya ada do'a untuk para mujahid kita, di setiap waktu. Semoga Allah Azza wa Jalla memenangkan mereka..



Jika tidak mampu menderma, maka bersuaralah. Dengan bersuara, dunia akan mendengar apa yang sedang terjadi sesungguhnya.



0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Bluehost Review